
Sebuah balok bermassa m = 9 kg berada pada permukaan mendatar yang kasar dengan koefisien gesekan statik μS = 1/3 dan koefisien gesekan kinetik μK = 1/5. Balok kemudian didorong dengan gaya F =100 N pada arah θ (tan θ = 3/4) seperti ditunjukkan pada gambar.Setelah gaya F bekerja selama 1 sekon, besar gaya gesekan yang bekerja pada benda dan percepatan...